25.7 C
Jayapura
Friday, 24 March 2023

Internasional

Korea Utara Kembali Tembakkan 4 rudal Jelajah Pada Rabu

Kepala Staf Gabungan Seoul mengatakan pihaknya mendeteksi “sejumlah” peluncuran rudal dari kota bagian utara Korut, Hamhung, pada Rabu pagi.

Presiden AS Joe Biden Ucapkan Selamat Berpuasa Kepada Umat Islam

Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan istrinya, Jill, mengucapkan selamat berpuasa dan beribadah selama Ramadan kepada umat Islam di AS dan di seluruh dunia.

Inggris Tolak Masuk Politisi Denmark Pembakar Al-Quran

Pemerintah Inggris mengatakan akan menolak masuk politisi sayap kanan Denmark Rasmus Paludan yang akan melakukan aksi provokatif membakar kitab suci umat Muslim, Al-Quran.

Vladimir Putin Tolak Akui Yurisdiksi ICC, Abaikan Ancaman Penangkapan

Presiden Rusia Vladimir Putin mengunjungi Mariupol pada Sabtu (18/3) malam hingga kemarin (19/3) dini hari. Kremlin menyatakan bahwa kunjungan itu dilakukan secara spontan dan tidak terencana.

Pengadilan Kejahatan Internasional Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Terhadap Putin

Pengadilan Kejahatan Internasional (ICC) pada Jumat (17/3), mengeluarkan surat perintah penangkapan untuk Presiden Rusia Vladimir Putin.

Ribuan Pegawai di Inggris Mogok Kerja, Tuntut Kenaikan Gaji

”Apa yang kita inginkan? (kenaikan) 10 persen. Kapan? Sekarang!” teriak sebagian peserta aksi di depan Downing Street 10, yang merupakan kantor Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak.

Ternyata Salah Tangkap, Pria AS Dibebaskan Setelah Dipenjara 34 Tahun

Sidney Holmes tak kuasa menahan tangis. Pria 57 tahun itu akhirnya dibebaskan dari penjara di Fort Lauderdale, Broward County, Florida, Amerika Serikat.

Bank-bank AS Runtuh Menyebabkan Lebih Banyak Masalah di Eropa

Raksasa perbankan Credit Suisse kehilangan hampir seperempat nilainya pada Rabu (15/3/2023), di tengah kejatuhan dua bank regional di Amerika Serikat.

Menlu AS Peringati Hari Internasional Perangi Islamofobia

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken dalam peringatan Hari Internasional Perangi Islamofobia pertama mengatakan bahwa setiap orang memiliki kebebasan untuk menjalankan keyakinan mereka, dikutip dari ANTARA.

Presiden Israel Ungkap Situasi Negaranya Sedang Gawat

Presiden Israel Isaac Herzog mengungkapkan situasi di negaranya  ‘sangat serius’ akibat perdebatan mengenai upaya pemerintah merombak sistem peradilan.

Berita Terbaru