Sebanyak 11 orang tewas dalam kecelakaan di Cibubur yang melibatkan truk BBM Pertamina di Jalan Alternatif Cibubur, Senin (18/7) sekitar pukul 15.30 WIB.
Direktur Lalu Lintas Polda Jawa Timur Kombes Polisi Latif Usman mengungkapkan hasil tes urine menunjukkan sopir bus PO Ardiansyah, Ade Firmansyah, yang terlibat kecelakaan di KM 712+400 jalur A Tol Surabaya - Mojokerto (Sumo) pada Senin (16/5), positif sabu-sabu.
Sepuluh orang tewas termasuk empat warga negara Prancis, satu warga negara Belgia dan lima warga Mesir ketika sebuah bus bertabrakan dengan kendaraan lain di Mesir selatan pada Rabu (13/4).
Sebuah truk bermuatan penuh penumpang terguling di Distrik Minyambou, Pegunungan Arfak, Papua Barat, Rabu dinihari (13/4). Sebanyak 16 orang tewas dalam kecelakaan ini.
Kapten Agus Wahyu Saputra beserta istri, Rini Susanti, tewas usai motor mereka ditabrak truk di Jalan Adi Sucipto Desa Blulukan, Colomadu, Karanganyar, Jateng, Senin malam (4/4/2022).
Kecelakaan maut kembali terjadi di Bitung, Jumat (18/2/2022).
Korban adalah Herry Djoni Dumais (58), berprofesi sebagai wartawan bersama istrinya Nurhainy Bakary (51).