Indonesia telah terbukti cukup berhasil dalam melakukan penanganan pandemi Covid-19. Jumlah Kasus Aktif cenderung stabil sejak libur Lebaran lalu, meskipun ada kenaikan kasus pada 2 minggu terakhir yang disebabkan varian virus baru BA.4 dan BA.5.
Bill Gates, Triliuner asal Amerika Serikat (AS) yang juga dikenal sebagai pendiri Microsoft dan advokasi kesehatan globalnya diketahui cukup vokal terkait pecahnya pandemi Covid-19
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto meminta doa alim ulama di Sulawesi Selatan agar Indonesia segera keluar dari pandemi Covid-19 yang kini memasuki siklus ketiga.
Meski beberapa indikator pengendalian Covid-19 menunjukkan perbaikan, namun pemerintah tidak akan tergesa-gesa memutuskan status pandemi menjadi endemi.
Bagi miliarder teknologi yang aktif dalam kegiatan filantropi, tahun ini, belum ada banyak perbaikan pada krisis kesehatan global seperti yang dia harapkan.
Selama Nataru, syarat perjalanan jarak jauh dalam negeri adalah wajib vaksinasi lengkap dan hasil antigen negatif maksimal 1×24 jam sebelum keberangkatan.